“Manfaat Sholat Dhuha”
Shalat Dhuha merupakan shalat sunah yang dilaksanakan di pagi hari saat matahari baru terbit dengan ketinggian sekitar tiga hasta yaitu sekitar jam 09.00 sampai menjelang waktu dhuhur. |
Seputar shalat dhuha tersebut di anjurkan langsung oleh Allah
dan Rasul-NYA. Menurut Hadists Qudsi, Rasullulah menyampaikan, “Siapapun yang melaksanakan
shalat dhuha dengan langgeng, akan diampuni dosanya oleh Allah, sekalipun dosa
itu sebanyak busa lautan.” (H.R Turmudzi)
Sedangkan manfaat shalat
dhuha sebagai pembuka pintu rezeki sendiri
seperti yang disampaikan Rasullulah pada hadis berikut; ” Allah berfirman : Wahai anak
Adam, jangan sekali-kali engkau malas mengerjakan empat rakaat pada waktu
permulaan siang ( Shalat Dhuha ) niscaya pasti akan Aku cukupkan kebutuhanmu
pada akhir harinya ” (HR.Hakim dan Thabrani).
Hadis di atas
menjelaskan bahwa Allah akan menjamin akan mencukupkan kebutuhan/ rezeki
hambanya yang tidak bermalas-malasan dan senantiasa menjalankan shalat dhuha.
Maka, bagi sobat yang ingin dilapangkan pintu rezekinya, sebaiknya mengamalkan
shalat dhuha secara rutin sebanyak 4 rakaat.
“Manfaat
secara medis”
Menurut Dr.
Ebrahim Kazim, ( ia adalah dokter, peneliti, serta direktur dari Trinidad
Islamic Academy) mengungkapkan "Gerakan teratur dari shalat menguatkan
otot berserta tendonnya, sendi, serta berefek luar biasa terhadap
system kardiovaskular.”
system kardiovaskular.”
Ada ketegangan yang lenyap karena tubuh secara fisiologis mengelurakan zat-zat seperti enkefalin dan endorphin. Zat ini sejenis morfin,termasuk opiate. Efek keduanya juga tidak berbeda dengan opiate lainnya. Bedanya, zat ini alami, diproduksi sendiri oleh tubuh, sehingga lebih bermanfaat dan terkontrol.
0 komentar:
Post a Comment